Didukung oleh teknologi Image Recognition, optimalkan pengecekan ketersediaan dan visibilitas produk Anda. Tingkatkan pendapatan dan efisiensi proses eksekusi ritel Anda secara bersamaan.
JADWALKAN DEMOAmbil foto kondisi awal dari etalase produk
<2 menit
Pengaturan ulang tampilan produk secara manual.
Secara paralel, sistem akan melakukan pengecekan kesesuaian planogram berdasarkan foto yang diambil sebelumnya.
20 menit
Ambil foto etalase produk setelah dilakukan pengaturan ulang
2 menit
Sistem akan secara otomatis menghasilkan laporan dan siap digunakan
<3 menit
Periksa planogram secara manual
30 menit
Pengaturan ulang tampilan produk secara manual
20 menit
Membuat laporan kondisi sebelum dan ambil foto etalase produk setelah dilakukan pengaturan ulang
10 menit
Pengiriman laporan pengecekan kepada kantor pusat
Akhir hari
Proses pemeriksaan lebih cepat dan efisien
Pengalokasian tenaga kerja yang optimal
Mengurangi kesalahan manusia
Pembuatan laporan secara langsung dan cepat
Menambah wawasan untuk membantu pengambilan keputusan
Integrasi fleksibel (*)
• Mengurangi upaya dan waktu untuk pemeriksaan kepatuhan planogram dari jam ke menit
• Penambahan jumlah outlet yang dapat dihubungi setiap hari
• Mempercepat waktu pelaporan dan analisis, dari analisis mingguan menjadi harian
• Integrasi yang mudah dengan aplikasi internal perusahaan seperti Sales Force Automation (SFA) atau aplikasi internal lainnya
• Kurir juga bisa berperan menjadi auditor yang memastikan apakah planogram setup di outlet sudah sesuai dengan setup dari tim marketing
• Memungkinkan untuk penambahan cakupan pengecekan planogram pada personel yang sudah ada tanpa perlu merekrut tambahan personel
• Dapatkan wawasan tambahan dan lebih banyak perspektif tentang proses eksekusi ritel yang ada