Verifikasi dan onboard pelanggan dengan mudah

GLAIR eKYC memudahkan proses identifikasi, pengaktifkan, dan verifikasi pelanggan dengan menggunakan fitur OCR dokumen identitas, biometrik wajah, dan biometrik suara.

JADWALKAN DEMO
ekyc

Fitur

OCR

OCR ID

Berhenti membuang waktu dengan proses verifikasi manual. Konfirmasi identitas pelanggan Anda secara cepat dan akurat dengan teknologi OCR kami.

Dokumen yang didukung: KTP, KK, Passport, NPWP, STNK, BPKB, etc.
face biometric

Biometrik Wajah

Lindungi pelanggan Anda dari serangan spoofing dan pastikan pemalsuan identitas tidak dapat dilakukan dengan fitur biometrik wajah kami.

Fitur: Face Verification, Active Liveness and Passive Liveness
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Suspendisse dolor turpis, dictum a efficitur in, aliquam eget velit.
dukcapil verification

Verifikasi Dukcapil

Verifikasi identitas warga Indonesia dengan akses ke database resmi pemerintah, memastikan verifikasi identitas yang handal dan akurat.

Lindungi bisnis Anda dari penipuan dengan Verifikasi Dukcapil.
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Suspendisse dolor turpis, dictum a efficitur in, aliquam eget velit.
Voice Biometric

Biometrik Suara

Berikan akses verifikasi yang cepat, lancar, dan aman menggunakan suara dengan teknologi biometrik suara kami yang akurat.

Verifikasi suara secepat 3 - 5 detik
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Suspendisse dolor turpis, dictum a efficitur in, aliquam eget velit.

Apa yang membuat GLAIR eKYC berbeda?

ID documents

Mendukung berbagai jenis dokumen ID dengan akurasi hingga 97%

Dengan teknologi OCR kami, Anda dapat memverifikasi identitas berbagai dokumen ID dengan akurat:
ID card eKTP
KTP
NPWP tax
NPWP
Passport
Passport
Kartu Keluarga
Kartu Keluarga
BPKB
BPKB
STNK
STNK
SIM
SIM (Segera hadir)
KITAS
KITAS (Segera hadir)

Didukung deteksi Kondisi Input

Untuk membantu Anda menentukan validasi input eKTP, solusi OCR kami mampu mendeteksi kondisi input:
ektp
Mendeteksi E-KTP atau non E-KTP
Photocopy
Deteksi Fotokopi
blur
Deteksi Gambar Buram
crop
Deteksi Gambar Terpotong
bright image
Deteksi Gambar Cerah
dark image
Deteksi Gambar Gelap
orientation
Orientasi Gambar
flash image
Deteksi Gambar Flash
Input Condition
Spoof Security

Keamanan lebih baik terhadap serangan spoof

Terjadi di latar belakang untuk mencegah penipu, teknologi kami mengandalkan algoritma canggih untuk mengidentifikasi detail gambar yang dikirim:
electronic image
Gambar Elektronik
mask
Menggunakan Aksesoris
texture
Tekstur
cutout
Potongan Gambar
others
Indikator Lainnya

Face Matching yang dapat beradaptasi & akurat

AI pencocokan wajah GLAIR dapat mencocokkan wajah Anda, meskipun mengalami perubahan situasional, termasuk:
facial hair
Jenggot dan gaya rambut wajah
aging
Umur
makeup
Tata rias wajah
eyeglasses
Kacamata
Tilt angle
Sudut atau Pose
Hijab
Jilbab dan Hijab
adaptable face matching

Bagaimana alur kerja eKYC GLAIR?

Pindai atau ambil foto dokumen

Scan eKTP

Sistem memproses gambar

Verifying eKTP with OCR technology

Sistem mengekstrak isi data dari dokumen ke teks

OCR extract data from eKTP image

ACTIVE LIVENESS

Menentukan apakah seseorang adalah manusia yang hidup, untuk mencegah upaya peniruan atau spoofing.

Pengguna daftar menggunakan wajah mereka

register successfully

Sistem meminta pengguna untuk melakukan beberapa gerakan

user do gesture in active liveness detection

Pengguna melakukan tantangan gerakan

user do hand gesture in active liveness detection

Sistem memeriksa dan memverifikasi gerakan

verifying face identity with active liveness
05

Verifikasi selesai dan pengguna memasuki sistem

active liveness result show user is a real person or not

PASSIVE LIVENESS

Mengidentifikasi dan menganalisa detail gambar yang dikirimkan dengan semua detailnya.

Pengguna daftar menggunakan wajah mereka

user register their face

Sistem memeriksa detail gambar yang masuk

passive liveness verification process

Pengguna memasuki sistem

passive liveness result detect spoof or not

FACE VERIFICATION

Menentukan apakah seseorang sesuai dengan siapa yang mereka katakan untuk menghindari serangan penipuan.

Pengguna daftar menggunakan wajah mereka

user register their face

Pengguna melakukan verifikasi sistem pencocokan wajah dengan ID atau database

user take selfie to do face verification

Sistem mencocokkan wajah pada ID atau database

show face match result

Pengguna memasuki sistem

user passed the verification enter the system

Pengguna memasukkan data NIK, Nama, dan Tanggal Lahir

User input eKTP data

Data dikirim untuk diverifikasi oleh Dukcapil.

GLAIR sent data to Dukcapil to be verified

Sistem menerima hasil (benar atau salah) dan melakukan validasi.

verification in progress

Verifikasi selesai

dukcapil verification complete

Pengguna mendaftarkan sampel suara pada aplikasi

record and save voice

Pengguna mengucapkan frasa yang diberikan

record and save voice

Sistem akan membandingkan dengan suara yang terdaftar & memverifikasi

voice biometric success

Mengapa Anda harus optimisasi dengan eKYC kami?

GLAIR eKYC memiliki banyak manfaat baik bagi individu maupun organisasi.

High Scalability

Skalabilitas Tinggi

Perluas dan tarik lebih banyak pengguna secara bersamaan.

user friendly

Tingkatkan Pengalaman Pengguna

Berikan proses instan tanpa repot untuk pelanggan Anda.

faster

Lebih Cepat dan Fleksibel

5 kali lebih cepat dari proses manual dan dapat memproses hingga 10 dokumen per menit.

paperless

Paperless

Mengurangi biaya perusahaan dengan menghilangkan penggunaan kertas.

compliance

Mematuhi Regulator

Memenuhi regulator keuangan dan mematuhi regulator Indonesia.

GLAIR Planogram Compliance Powered by ChatGPT

Didukung Generative AI

Integrasi dengan asisten pintar seperti ChatGPT untuk memudahkan anda dalam mengakses analitik, rangkuman dan wawasan.

Kemudahan Solusi Integrasi

API

API (Application Programming Interface)

API kami menyediakan serangkaian metode dan fungsi yang telah ditentukan sebelumnya, memungkinkan Anda untuk mengakses dan memanfaatkan fitur dan kapabilitas GLAIR dalam lingkungan perangkat lunak Anda sendiri.

SDK

SDK (Software Development Kit)

SDK kami dilengkapi dengan alat dan sumber daya yang diperlukan untuk mengintegrasikan GLAIR secara mulus ke dalam alur kerja pengembangan Anda.

Penggunaan eKYC

Bank

Membantu proses onboarding pelanggan dan KYC dalam alur aplikasi kartu kredit

Perusahaan Multifinance

Membantu proses digitalisasi dan efisiensi dalam pembiayaan dan refinancing

Perusahaan P2P Lending

Membantu mengotomatisasi proses onboarding dan mengurangi upaya pengguna untuk mengetik secara manual untuk kolom di beberapa dokumen seperti KTP dan NPWP

Perusahaan Manufaktur

Membantu meningkatkan proses perekrutan tenaga kerja dari ekstraksi manual menjadi ekstraksi dan verifikasi otomatis

Dapatkan Uji Coba Gratis Anda sekarang!

Uji Coba Gratis

OCR

  • Uji coba gratis termasuk:

  • Akses fitur lengkap

  • Mendukung KTP, NPWP, Paspor, BPKB, KK, STNK, SIM, KITAS

  • Waktu pemrosesan cepat

  • Pratinjau keamanan data

Uji Coba Gratis

Face Biometric

  • Uji coba gratis termasuk:

  • Anti-Spoofing

  • Active Liveness, Passive Liveness, Face Match

  • Pratinjau kemampuan skalabilitas

  • Uji kecepatan & akurasi

Uji Coba Gratis

Dukcapil Verification

  • Uji coba gratis termasuk:

  • Verifikasi real-time

  • Hasil yang akurat berdasarkan database Dukcapil

  • Verifikasi Multi-Poin

  • Uji Integrasi

Gratis Uji Coba selama 14 Hari – lanjutkan dengan mulai hanya Rp 50 per panggilan!
Uji Coba Gratis memberikan Anda kredit gratis untuk menggunakan produk kami tanpa komitmen apapun.
MULAI UJI COBA GRATIS

Package
Free Trial
IDR 0
Growth
IDR 2 mio
Per month (Billed annually)
Requirement gathering
Chart Points
10 Chart Points
20 Chart Points
Data Size
100 MB
5 GB
Data Processing
1 GB
1 TB
User
-
Unlimited

Temukan cara baru verikasi pelanggan sekarang

Coba dan lihat bagaimana GLAIR eKYC dapat menghemat waktu Anda dan mengurangi biaya untuk bisnis Anda!
Isi formulir ini untuk demo atau uji coba gratis dan kami akan segera menghubungi Anda.
Terima kasih, pesan Anda telah diterima. Kami akan segera menghubungi Anda!
Oops! Something went wrong while submitting the form.